Pesan Kapolres Lamongan di Tasyakuran HUT Satpam ke-45
LAMONGAN – Polres Lamongan Polda Jatim menggelar kegiatan Tasyakuran dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Satuan Pengamanan (Satpam) ke-45 Tahun 2025. Kegiatan tersebut berlangsung di Rupatama Tatag Trawang Tungga…
Polsek Karanggeneng Bersama Damkar Padamkan Kebakaran Dapur Rumah Pemilik Ponpes Sunan Prapen
Lamongan, 07/01/2026 – Polsek Karanggeneng Polres Lamongan bersama petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) Kabupaten Lamongan bergerak cepat membantu memadamkan kebakaran rumah dapur milik MYF yang berlokasi di Desa Kalanganyar, Kecamatan Karanggeneng,…
Polri Hadir, Rakyat Bangkit Percepat Pemulihan Pascabanjir Bandang di Bireueun Aceh
Bireuen — Polri terus bekerja keras melaksanakan berbagai kegiatan percepatan pemulihan Pasca Banji Bandang diberbagai wilayah Aceh. Tak ketinggalan Polres Bireuen bersama Polsek jajaran melaksanakan Kegiatan gotong royong sebagai bagian…
Kompolnas Dorong Transparansi dan Kepastian Hukum melalui Capaian Kinerja 2025 dan Rencana Kerja 2026
Jakarta – Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) memaparkan Capaian Kinerja Tahun 2025 dan Rencana Kerja Tahun 2026 sebagai bagian dari upaya memperkuat transparansi, akuntabilitas, serta publikasi kinerja kelembagaan. Kegiatan tersebut berlangsung…
Apel Pagi Awal Tahun, Kapolres Lamongan Tekankan Introspeksi, Pelayanan Publik Sekaligus Berpamitan Bersama Wakapolres
Lamongan, 05/01/2026 – Kapolres Lamongan AKBP Agus Dwi Suryanto, S.I.K., M.H. memimpin langsung pelaksanaan apel pagi Senin yang digelar di Lapangan Apel Mapolres Lamongan. Apel tersebut diikuti oleh seluruh jajaran…
Polres Lamongan Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Anggota Polri dan PNS Polri Periode 1 Januari 2026 dan 1 Oktober 2025
Lamongan, 31/12/2015 – Polres Lamongan menggelar Upacara Kenaikan Pangkat Anggota Polri dan PNS Polri Periode 1 Januari 2026 dan 1 Oktober 2025 bertempat di Halaman Mapolres Lamongan pada rabu pagi,…
Polres Lamongan Gelar Patroli Gabungan Skala Besar, Jaga Kondusifitas Nataru
Lamongan, 24/12/2025 – Setelah menggelar Apel Siaga, Satgas Preventif Operasi Lilin Semeru 2025 Polres Lamongan melanjutkan kegiatan Patroli Gabungan Skala Besar dalam rangka pelayanan pengamanan perayaan Natal dan Tahun Baru…
Polres Lamongan Gelar Apel Siaga Pelayanan Perayaan Malam Natal 2025
Lamongan, 24/12/2025 – Polres Lamongan melaksanakan kegiatan Apel Siaga dalam rangka pelayanan pengamanan Perayaan Malam Natal 2025 di wilayah Kabupaten Lamongan. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Rabu sore, (24/12) pukul 16.00…
Polsek Lamongan Kota Polres Lamongan Sigap Tangani Bencana Alam Pasca Hujan Disertai Angin Kencang
Lamongan, 23/12/2025 – Polsek Lamongan Kota Polres Lamongan dengan sigap melaksanakan penanganan bencana alam di wilayah Kecamatan Lamongan pasca hujan lebat yang disertai angin kencang. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Senin…
Polres Lamongan Gelar Upacara Peringatan Hari Ibu ke-97 Tahun 2025, Tegaskan Peran Perempuan Menuju Indonesia Emas 2045
Lamongan, 22/12/2025 – Kepolisian Resor (Polres) Lamongan menggelar Upacara Peringatan Hari Ibu ke-97 Tahun 2025 dengan mengusung tema “Perempuan Berdaya dan Berkarya, Menuju Indonesia Emas 2045”. Kegiatan berlangsung khidmat di…